Walking Together in Faith: Wedding Blessing Ceremony

Pernikahan adalah anugerah Tuhan, di mana dua pribadi dipersatukan dalam kasih dan perjanjian yang kudus. Pemberkatan nikah bukan hanya sebuah perayaan, tetapi juga komitmen di hadapan Tuhan untuk membangun rumah tangga yang berlandaskan iman, kasih, dan kesetiaan.

Sebagaimana tertulis:
“Demikianlah mereka bukan lagi dua, melainkan satu. Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia.” (Matius 19:6)

Ketentuan dan persyaratan Pendaftaran Nikah

Untuk menerima layanan pembinaan di Gereja GPSI Filadelfia Samarinda, Jemaat harus mengikuti rangkaian pengarahan/ pembekalan dari Gereja GPSI Filadelfia serta mempersiapkan beberapa dokumen dan memenuhi persyaratan administratif, antara lain:

  • Foto Copy KTP
  • Photo gandeng 3 lembar (ukuran 4 x 6)
  • Syarat persetujuan orang tua yang dibawah umur 21 thn.
  • Membayar administrasi sebesar Rp.500.000


“Demikianlah mereka bukan lagi dua, melainkan satu. Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia.” 

(Matius 19:6)

Next Steps

Love in Christ: Prepare for Your Wedding Blessing!

Pernikahan adalah anugerah dari Tuhan. Jika kamu ingin menerima pemberkatan nikah, kami siap membantumu mempersiapkan momen sakral ini. Klik tombol di bawah untuk informasi lebih lanjut.